Minggu, 01 Januari 2012

RESEP EMPAL GENTONG ENAK ASLI KHAS CIREBON

Resep Empal Gentong Daging Sapi rasa enak asli khas Cirebon

Bahan :
  • 500 g daging sapi sandung lamur
  • 500 g jeroan sapi (babat, paru, usus)
  • 2 sdm minyak sayur
  • 1 batang serai, memarkan
  • 1 lembar daun salam
  • 3 butir cengkih
  • 500 ml santan segar
Haluskan :
  • 5 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1/2 sdt merica butiran
  • 2 cm kunyit
  • 1/2 cm jahe
  • 2 sdt garam
Pelengkap :
  • Cabai merah bubuk
  • Daun kucai, iris kasar
  • Bawang merah goreng
Cara Membuat Empal Gentong rasa enak asli khas Cirebon :
  1. Rebus daging sapi dan jeroan secara terpisah hingga empuk. Tiriskan, potong-potong daging sapi dan jeron kecil dan tipis. Sisihkan kaldu daging.
  2. Tumis bumbu halus hingga wangi.
  3. Tambahkan serai, daun salam, cengkih, aduk rata hingga wangi.
  4. Angkat, taruh di panci, beri kaldu daging sapi dan santan, didihkan.
  5. Masukkan potongan daging dan jeroan. Masak dengan api kecil hingga mendidih dan meresap.
  6. Angkat. Sajikan panas dengan Pelengkapnya.
Sajikan untuk 6 orang

0 komentar:

Backlinks to my website? ping fast  my blog, website, or RSS feed for Free Ping your blog, website, or RSS feed for Free Ping your blog, website, or RSS feed for FreeTips dan Trik Sukses Bisnis OnlineindotradingUAW BMKGNTTfree indotradingcms | indotradingsakpa
Search Engine
www.e-referrer.com